NASIONAL
Kasak-kusuk Rekapitulasi Suara
Rekapitulasi suara Pemilu 2024 masih berlangsung di beberapa kabupaten-kota ataupun provinsi, padahal prosesnya sudah masuk tahapan tingkat nasional. Penghitungan suara itu melebihi tenggat yang diatur dalam peraturan KPU dan Undang-Undang Pemilu.
Kejar Tayang Penghitungan Suara
KPU menggeber rekapitulasi penghitungan suara pemilu tingkat nasional. Baru 19 provinsi.
Maju-mundur Pembahasan Kecurangan Pemilu
Komisi II DPR batal menggelar rapat dengar pendapat dengan KPU dan Bawaslu hari ini. Penundaan rapat atas permintaan KPU. Ada apa?
EKONOMI DAN BISNIS
Efek Berantai Pembatasan Pertalite
Setelah terhenti selama hampir dua tahun, pembahasan mengenai rencana pembatasan penjualan Pertalite bergulir kembali. Pekan depan, pemerintah dan DPR akan membahas kriteria kendaraan yang boleh mengkonsumsi Pertalite. Ekonom mewanti-wanti pemerintah supaya cermat memilih waktu. Kalau keliru, dampak pembatasan akan merembet ke mana-mana.
Baca selengkapnya di Koran Tempo: