Tsunami PHK di Industri Manufaktur Berlanjut

Rabu, 4 September 2024 18:40 WIB

Badai PHK bisa berlanjut dengan anjloknya manufaktur.

TEMPO.CO, Jakarta -

Tsunami PHK di Industri Manufaktur Berlanjut

Gelombang tsunami pemutusan hubungan kerja atau PHK terus bergulir. Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia mencatat hampir 50 ribu buruh terkena PHK dari Januari hingga Agustus 2024. Industri manufaktur, seperti tekstil, garmen, dan alas kaki, merupakan sektor yang paling banyak melakukan PHK. Mengapa badai PHK diperkirakan terus berlanjut?

PHK dan Anjloknya Industri Manufaktur

Advertising
Advertising

Korban PHK selama Januari-Agustus 2024 tercatat lebih dari 46 ribu kasus. Pelemahan sektor manufaktur menjadi pemicu utama.

Laporan Khusus

Tiga Jengkal dari Paus Fransiskus

Catatan wartawan Tempo, Francisca Christy Rosana, bertemu dengan Paus Fransiskus di pesawat yang membawanya ke Indonesia.

Nasional

Temuan Baru Pansus Haji

Pansus Haji menerima informasi bahwa Kementerian Agama menerbitkan rekomendasi kepada jemaah calon haji yang bisa beribadah haji tanpa ikut antrean. Temuan itu makin menguatkan indikasi pelanggaran dalam penyelenggaraan ibadah haji 2024. Pengalihan tambahan kuota haji reguler menjadi perhatian utama Pansus. Apa saja informasi yang diperoleh Pansus Haji dari pemeriksaan saksi-saksi?

Hukum

Mengapa Pencatutan KTP Dukungan Calon Kepala Daerah Bukan Pidana Pemilu

Tim Dharma Pongrekun-Kun Wardana menganggap isu pelanggaran UU Pelindungan Data Pribadi hanya permainan politik. Jelas-jelas mencatut.

Baca selengkapnya di Koran Tempo:

Tsunami PHK di Industri Manufaktur Berlanjut

Tiga Jengkal dari Paus Fransiskus

Temuan Baru Pansus Haji

Mengapa Pencatutan KTP Dukungan Calon Kepala Daerah Bukan Pidana Pemilu

Berita terkait

Pailit, Sritex Tetap Diberi Keleluasaan Ekspor Impor Tanpa Batas Waktu

26 menit lalu

Pailit, Sritex Tetap Diberi Keleluasaan Ekspor Impor Tanpa Batas Waktu

PT Sritex tak diberi batas waktu untuk melakukan kegiatan ekspor dan impor kendati perusahaan tersebut berstatus pailit.

Baca Selengkapnya

Pesangon untuk Karyawan yang di-PHK Berdasarkan UU Cipta Kerja

8 jam lalu

Pesangon untuk Karyawan yang di-PHK Berdasarkan UU Cipta Kerja

Pekerja yang diputus hubungan kerjanya (PHK) berhak mendapatkan pesangon. Berikut adalah ketentuannya.

Baca Selengkapnya

Kenapa Banyak PHK Massal di Perusahaan Besar? Ini Pendapat Para Ahli

19 jam lalu

Kenapa Banyak PHK Massal di Perusahaan Besar? Ini Pendapat Para Ahli

Kemnaker mencatat jumlah pekerja terkena PHK mencapai 59.796 orang per Oktober 2024. Kenapa banyak PHK massal? Ini penyebabnya.

Baca Selengkapnya

10 Tips Menghadapi PHK bagi Karyawan untuk Karier Lebih Baik

1 hari lalu

10 Tips Menghadapi PHK bagi Karyawan untuk Karier Lebih Baik

Badai PHK masih terus terjadi dengan jumlah pekerja terdampak mencapai 59.796 orang per Oktober 2024. Ini tips menghadapi PHK.

Baca Selengkapnya

Terkini: Agus Gumiwang dan Kemendag Bahas Permendag Pengaturan Impor, Bahlil Prihatin soal Kasus Tom Lembong

3 hari lalu

Terkini: Agus Gumiwang dan Kemendag Bahas Permendag Pengaturan Impor, Bahlil Prihatin soal Kasus Tom Lembong

Menperin Agus Gumiwang bertemu dengan Kementerian Perdagangan dan Bea Cukai untuk membahas Permendag Nomor 8 Tahun 2024.

Baca Selengkapnya

Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Distrik Bonggo di Papua, BMKG Pastikan Nihil Tsunami

3 hari lalu

Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Distrik Bonggo di Papua, BMKG Pastikan Nihil Tsunami

Hingga pukul 16.48 WIB, Jumat sore, 1 November 2024, BMKG pastikan tak ada aktivitas gempa susulan.

Baca Selengkapnya

Puan Minta Pemerintah Fokus Selamatkan Pekerja Sritex: Jangan Sampai Ada PHK

4 hari lalu

Puan Minta Pemerintah Fokus Selamatkan Pekerja Sritex: Jangan Sampai Ada PHK

Ketua DPR, Puan Maharani, meminta agar pemerintah fokus membantu karyawan Sritex supaya tak ada PHK.

Baca Selengkapnya

Kemenaker Sebut Jakarta Sebagai Provinsi dengan Jumlah PHK Tertinggi Di Indonesia

4 hari lalu

Kemenaker Sebut Jakarta Sebagai Provinsi dengan Jumlah PHK Tertinggi Di Indonesia

Angka PHK terbanyak saat ini adalah Jakarta. Hal tersebut menggeser Jawa Tengah yang sebelumnya provinsi dengan angka PHK terbanyak di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Terus Rugi, CEO Bukalapak Sebut akan PHK Karyawan Tahun Depan

4 hari lalu

Terus Rugi, CEO Bukalapak Sebut akan PHK Karyawan Tahun Depan

Bukalapak telah mengevaluasi prospek beberapa segmen bisnis dan memutuskan akan melakukan restrukturisasi untuk mencapai tujuan strategis perusahaan

Baca Selengkapnya

Bagaimana Kondisi Para Pekerja Sritex Setelah Perusahaan Diputus Pailit?

5 hari lalu

Bagaimana Kondisi Para Pekerja Sritex Setelah Perusahaan Diputus Pailit?

Ribuan karyawan Sritex secara serentak kenakan pita hitam bertuliskan "Selamatkan Sritex" setelah perusahaan itu dinyatakan pailit PN Niaga Semarang.

Baca Selengkapnya