Desa Wisata Berburu Penghargaan dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Reporter
Hotma Radja Siregar
Editor
Hotma Radja Siregar
Minggu, 14 Juli 2024 17:35 WIB
TEMPO.CO, Jakarta -
Makin Menyala Desa Wisata
Desa wisata di berbagai daerah makin serius melebarkan bisnis pariwisata lokal. Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menjadi pelecut semangat mereka. Keindahan alam masih menjadi kekuatan utama. Bagaimana kekhasan sejumlah desa wisata tersebut?
Aneka Tantangan Desa Wisata
Tantangan dalam mengelola sejumlah desa wisata adalah inovasi dan menyediakan tenaga kerja yang ahli di bidang pariwisata.
Film
Nostalgia Para Pemburu Tornado
Film bertema bencana alam, Twisters, tayang di bioskop Indonesia mulai pekan ini. Twisters adalah remake dari film yang tayang pada 1996. Kisah para pemburu tornado dengan isu lingkungan dan perubahan iklim. Romantisme membuat film ini makin menarik perhatian. Bagaimana kekuatan film ini dan apa kata penonton?
Seni
Sinjang: Keperkasaan Perempuan
Musik gamelan sekaten yang biasanya identik dengan pemain laki-kali, kali ini dimainkan sepenuhnya oleh perempuan. Sinjang karya Mutiara Dewi ini tampak kompleks, rigid, dan ramai. Dewi memberikan tafsir baru pada gamelan sekaten. Bagaimana sang komponis menampilkan musik tersebut dan apa keunikannya?
Puisi
Puisi Khanafi
Khanafi menulis puisi, esai, dan prosa tersiar dan tersebar di media daring maupun cetak.
Cari angin
Tergesa-gesa
Orang akan senang jika Jokowi realistis. Batalkan HUT Proklamasi di IKN Nusantara jika keppres pemindahan IKN belum ada.
Baca selengkapnya di Koran Tempo:
Nostalgia Para Pemburu Tornado
Sinjang: Keperkasaan Perempuan