Tim Capres Adu Strategi Memikat Pemilih

Reporter

Nur Haryanto

Editor

Nur Haryanto

Senin, 4 Desember 2023 10:00 WIB

BERITA UTAMA
Adu Strategi Dua Kubu Sekondan

Kedua tim capres saling adu strategi. Kubu Prabowo memikat pemilih lewat istilah "gemoy". Tim Ganjar mengkampanyekan putusan MK. Anies memilih menyingkir dari perseteruan keduanya.

NASIONAL
Hujan Kritik Kenaikan Anggaran Pertahanan

Kenaikan anggaran di Kementerian Pertahanan menuai kritik. Tambahan anggaran alokasi belanja sebesar Rp 63,7 triliun untuk alat utama sistem senjata itu dinilai riskan serta berpotensi menimbulkan penyimpangan karena dikucurkan menjelang Pemilu 2024. Bagaimana respons Komisi I DPR?

EKONOMI DAN BISNIS
Jalan Tol Dadakan untuk Masa Liburan

Advertising
Advertising

Volume lalu lintas dan pergerakan masyarakat pada masa libur akhir tahun diprediksi naik hingga 143 persen. Untuk mengatasi kepadatan di jalur-jalur utama di Jawa dan Sumatera, pemerintah akan membuka sejumlah jalan tol secara fungsional. Ruas jalan mana saja yang bisa Anda gunakan pada masa libur Natal dan tahun baru nanti?

OLAHRAGA
Lima Pemain Terbaik Piala Dunia U-17

Piala Dunia U-17 di Indonesia berakhir pada Sabtu, 2 Desember 2023, dengan menampilkan Jerman sebagai juara. Paris Brunner, penyerang timnas Jerman U-17, didapuk sebagai pemain terbaik. Sedangkan Agustin Ruberto dari Argentina tampil sebagai pencetak gol terbanyak dan Paul Argney dari Prancis menjadi penjaga gawang terbaik. Pemain-pemain terbaik dalam turnamen junior FIFA ini berpotensi besar menjadi bintang sepak bola dunia pada lima tahun mendatang.

Berita terkait

Pesan Prabowo untuk Mereka yang Tak Mau Diajak Bekerja Sama di Pemerintahannya

12 menit lalu

Pesan Prabowo untuk Mereka yang Tak Mau Diajak Bekerja Sama di Pemerintahannya

Prabowo mengatakan kerja sama adalah kunci kemajuan Indonesia.

Baca Selengkapnya

Zulhas Sebut PAN Akan Terus Beriringan dengan Gerindra di Pilkada, dari Jakarta hingga Jawa Timur

26 menit lalu

Zulhas Sebut PAN Akan Terus Beriringan dengan Gerindra di Pilkada, dari Jakarta hingga Jawa Timur

Zulhas mengatakan PAN akan terus beriringan dengan Gerindra. Ia menyebut di Pilkada 2024 akan bersama Geindra di Jakarta hingga Jawa Timur.

Baca Selengkapnya

Prabowo Sindir Ada Partai Ngaku-ngaku Memiliki Bung Karno, Begini Menurut Pengamat Politik

54 menit lalu

Prabowo Sindir Ada Partai Ngaku-ngaku Memiliki Bung Karno, Begini Menurut Pengamat Politik

Prabowo menyindir bahwa selalu ada partai politik yang mengaku-ngaku memiliki Bung Karno.

Baca Selengkapnya

Prabowo Subianto Terus Disoroti, Kabinet Besar hingga Peluang Koalisi

55 menit lalu

Prabowo Subianto Terus Disoroti, Kabinet Besar hingga Peluang Koalisi

Berbagai wacana yang dilepas Prabowo Subianto ters mendapat sorotan

Baca Selengkapnya

Alasan Demokrat Dukung Prabowo Tambah Kementerian

1 jam lalu

Alasan Demokrat Dukung Prabowo Tambah Kementerian

Menurut Demokrat selama penambahan kementerian oleh Prabowo Subianto untuk mengurus rakyat lebih banyak, maka menjadi kebijakan yang baik.

Baca Selengkapnya

Zulhas Ungkap Nama Kader PAN yang Siap Isi Posisi Menteri di Kabinet Prabowo

2 jam lalu

Zulhas Ungkap Nama Kader PAN yang Siap Isi Posisi Menteri di Kabinet Prabowo

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan alias Zulhas mengungkap nama-nama kader PAN yang siap untuk mengisi posisi menteri di kabinet Prabowo.

Baca Selengkapnya

RUU Kementerian Negara Masuk Prolegnas, DPR Sebut Jumlah Kursi Menteri Bisa Bertambah atau Berkurang

3 jam lalu

RUU Kementerian Negara Masuk Prolegnas, DPR Sebut Jumlah Kursi Menteri Bisa Bertambah atau Berkurang

Politikus PDIP mengingatkan agar penambahan nomenklatur kementerian tidak sekadar untuk mengakomodasi kepentingan politik.

Baca Selengkapnya

Riza Patria Minta Maaf Kursi DPR Gerindra Berkurang Lima di Jakarta

3 jam lalu

Riza Patria Minta Maaf Kursi DPR Gerindra Berkurang Lima di Jakarta

Kursi anggota DPR Gerindra Jakarta berkurang dari 19 menjadi 14 kursi.

Baca Selengkapnya

Politikus PDIP Sebut Wacana Tambah Kementerian Bertentangan dengan Undang-Undang

3 jam lalu

Politikus PDIP Sebut Wacana Tambah Kementerian Bertentangan dengan Undang-Undang

Politikus PDIP Andreas Hugo Pareira mengatakan wacana penambahan jumlah kementerian negara di kabinet Prabowo akan membebani keuangan negara.

Baca Selengkapnya

Gerindra Bilang Catatan Pengamat hingga LSM soal Menteri Jadi Masukan Buat Prabowo

4 jam lalu

Gerindra Bilang Catatan Pengamat hingga LSM soal Menteri Jadi Masukan Buat Prabowo

Gerindra menyatakan Presiden terpilih Prabowo Subianto dan timnya belum membahas menyusunan komposisi menteri.

Baca Selengkapnya