Setelah Ketok Palu RUU Kesehatan

Reporter

Nur Haryanto

Editor

Nur Haryanto

Rabu, 12 Juli 2023 08:56 WIB

BERITA UTAMA
Waswas Pelayanan Terpuruk Pasca-Pengesahan

Pengesahan Rancangan Undang-Undang Kesehatan atau RUU Kesehatan menjadi undang-undang ditengarai berdampak pada pelayanan kesehatan. Kondisi ini diperparah dengan dihapusnya mandatory spending atau anggaran kesehatan. Tapi pemerintah menilai kemudahan layanan dan kemandirian kesehatan tercipta melalui regulasi baru ini. Apa perlawanan yang bakal dilakukan koalisi masyarakat dan organisasi profesi?

NASIONAL
Amunisi Baru Menentang Tambang Andesit

Warga Wadas, Kabupaten Purworejo, tengah menyiapkan peta spasial tentang lahan dan hutan desa. Mereka akan membuktikan kekeliruan peta BPN. Akan jadi amunisi baru untuk menentang tambang andesit di Wadas.

EKONOMI DAN BISNIS
Larangan Dini Ekspor Gas

Advertising
Advertising

Pemerintah diminta tak terburu-buru menyetop ekspor gas alam cair. Selain dianggap bakal mengganggu iklim investasi, kebijakan itu belum diikuti dengan kesiapan infrastruktur distribusi gas. Mengapa rencana penghiliran gas tak akan banyak mempengaruhi harga gas domestik?

GAYA HIDUP
Mengintip Sudut Ruang Angkasa dari Bosscha

Peneropongan bintang di Observatorium Bosscha kembali dibuka untuk pengunjung umum, setelah tutup sejak awal masa pandemi Covid-19. Pengelola membuka pintu setiap Sabtu dengan kapasitas 100 pengunjung. Tiketnya langsung ludes pada jam-jam pertama penjualan. Pengunjung berkeliling dengan didampingi staf pemandu berlatar belakang dosen dan mahasiswa astronomi ITB.

Berita terkait

Observatorium Bosscha Tutup Kunjungan Publik Selama Bulan Puasa

53 hari lalu

Observatorium Bosscha Tutup Kunjungan Publik Selama Bulan Puasa

Minat pengunjung ke Observatorium Bosscha tergolong tinggi sejak kunjungan publik mulai dibuka kembali setelah masa pandemi.

Baca Selengkapnya

Demonstrasi Dokter di Korea dan Indonesia, Apa Perbedaan Tuntutannya?

4 Maret 2024

Demonstrasi Dokter di Korea dan Indonesia, Apa Perbedaan Tuntutannya?

Unjuk rasa besar-besaran dokter di Korea Selatan pada Minggu, 3 Maret 2024 tersebab perselisihan mengenai penambahan kuota mahasiswa kedokteran

Baca Selengkapnya

BRIN: Awal Puasa Tahun Ini Berpotensi Berbeda tapi Idul Fitri Bareng

4 Maret 2024

BRIN: Awal Puasa Tahun Ini Berpotensi Berbeda tapi Idul Fitri Bareng

Akan ada umat Islam di Indonesia yang berpuasa selama 29 dan 30 hari.

Baca Selengkapnya

Ganjar Tak Khawatir Konflik Wadas Dibahas di Debat Cawapres Malam Ini: Jadi Ajang Klarifikasi

21 Januari 2024

Ganjar Tak Khawatir Konflik Wadas Dibahas di Debat Cawapres Malam Ini: Jadi Ajang Klarifikasi

Ganjar memastikan Mahfud MD siap bila ditanya soal konflik Wadas pada debat keempat Pilpres 2024 nanti malam.

Baca Selengkapnya

Ganjar Pranowo Siap Jika Konflik Wadas Dibahas di Debat Cawapres

21 Januari 2024

Ganjar Pranowo Siap Jika Konflik Wadas Dibahas di Debat Cawapres

Ganjar Pranowo menyatakan pihaknya siap jika konflik Wadas dipertanyakan dalam debat cawapres yang akan berlangsung nanti malam.

Baca Selengkapnya

TPN Ganjar-Mahfud Klaim Tidak Ada Konflik di Wadas, Warga Sudah Terima Ganti Rugi

21 Januari 2024

TPN Ganjar-Mahfud Klaim Tidak Ada Konflik di Wadas, Warga Sudah Terima Ganti Rugi

Karaniya Dharmasaputra, mengklaim konflik penambangan batuan andesit di Wadas, Jawa Tengah, sudah selesai.

Baca Selengkapnya

TPN Sebut Mahfud Md Siap Lahap Isu Wadas jika Mengemuka di Debat Cawapres

21 Januari 2024

TPN Sebut Mahfud Md Siap Lahap Isu Wadas jika Mengemuka di Debat Cawapres

Sonny Keraf, mengatakan calon wakil presiden Mahfud Md. siap menjawab isu proyek penambangan batuan andesit di Wadas, Jawa Tengah

Baca Selengkapnya

TKN Bilang Gibran Tak Tertarik Bahas Konflik Wadas di Debat Cawapres Besok

20 Januari 2024

TKN Bilang Gibran Tak Tertarik Bahas Konflik Wadas di Debat Cawapres Besok

Erwin menyebut Gibran tidak akan menyerang dengan isu-isu sensitif lawan.

Baca Selengkapnya

TPN Ganjar-Mahfud Minta Konflik Wadas dan Food Estate Dibahas di Debat Cawapres Besok

20 Januari 2024

TPN Ganjar-Mahfud Minta Konflik Wadas dan Food Estate Dibahas di Debat Cawapres Besok

Debat cawapres besok bertema pembangunan berkelanjutan, Sumber Daya Alam, lingkungan hidup, energi, pangan, agraria, masyarakat adat, dan desa.

Baca Selengkapnya

Agraria Jadi Salah Satu Tema Debat Cawapres: Ingat Konflik Agraria di Wadas, Kendeng, dan Pulau Rempang

16 Januari 2024

Agraria Jadi Salah Satu Tema Debat Cawapres: Ingat Konflik Agraria di Wadas, Kendeng, dan Pulau Rempang

Konflik Agraria akibat PSN masih menjadi permasalahan serius. Ingat Konflik Agraria di Wadas, Kendeng, dan Pulau Rempang.

Baca Selengkapnya