Melacak Peran Ferdy Sambo

Selasa, 9 Agustus 2022 10:15 WIB

Petunjuk soal keterlibatan Inspektur Jenderal Ferdy Sambo dalam kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat makin terang. Di antaranya, sang jenderal ditahan 30 hari.

TEMPO.CO, Jakarta - Petunjuk soal keterlibatan Inspektur Jenderal Ferdy Sambo dalam kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat makin terang. Di antaranya, sang jenderal ditahan 30 hari, lebih lama dari masa penahanan pelanggar disiplin kepolisian, 21 hari. Sambo mendekam di Markas Komando Brigade Mobil di Depok atas dugaan pelanggaran prosedur penanganan lokasi kematian Yosua, yaitu di rumah dinasnya. Ajudan dan sopir Sambo juga telah jadi tersangka dalam kasus tersebut.

Nasional

Rencana Koalisi Semakin Pasti

Partai Gerindra dan Partai Kebangkitan Bangsa pamer kekompakan saat mendaftar sebagai peserta Pemilu 2024 ke Komisi Pemilihan Umum. Partai Gerindra berencana mendeklarasikan koalisinya dengan PKB, yakni Kebangkitan Indonesia Raya, pada akhir pekan ini sekaligus mengumumkan nama bakal calon presiden yang akan diusung.

Advertising
Advertising

Ekonomi dan Bisnis

Susah Terbang Setelah Tuslah

Kementerian Perhubungan menaikkan tuslah pesawat menjadi 15-25 persen mulai 4 Agustus lalu. Kenaikan itu diperkirakan membuat harga tiket pesawat pada rute-rute perintis kian tak terjangkau. Adapun pada rute-rute padat, persaingan yang ketat akan membatasi kenaikan harga tiket. Apa dampaknya terhadap laju inflasi dan pemulihan sektor pariwisata?

Musik

Kembalinya Girls' Generation

Girls' Generation--juga dikenal dengan sebutan SNSD--kembali setelah vakum lima tahun. Aktif sejak 2007, delapan sekawan ini sempat mendominasi peta persaingan K-pop. Grup ini tak lagi aktif sejak 2017 karena personel-personelnya berfokus pada karier solo. Namun mereka sepakat untuk tidak membubarkan Girls' Generation. Istilahnya, hiatus atau jeda. Mereka kembali berkumpul pada September 2021, dan, kemarin, merilis album baru.

Berita terkait

Kematian Tragis Polisi: Brigadir RA Tewas Diduga Bunuh Diri dan Pembunuhan Brigadir Yosua oleh Ferdy Sambos Cs

7 hari lalu

Kematian Tragis Polisi: Brigadir RA Tewas Diduga Bunuh Diri dan Pembunuhan Brigadir Yosua oleh Ferdy Sambos Cs

Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi alias Brigadir RA, mengingatkan kasus pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat alias Brigadir J pada 2022.

Baca Selengkapnya

Kapolri Diminta Usut Kematian Brigadir RA, Teman Merasa Ada yang Janggal, Teringat Kasus Ferdy Sambo

8 hari lalu

Kapolri Diminta Usut Kematian Brigadir RA, Teman Merasa Ada yang Janggal, Teringat Kasus Ferdy Sambo

Kematian Brigadir Ridhal Ali Tomi atau Brigadir RA menjadi perhatian. Sahabatnya teringat kasus kematian Brigadir J yang dibunuh Ferdy Sambo

Baca Selengkapnya

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

10 hari lalu

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

Pengamat kepolisian mengatakan problem pemberantasan judi online beberapa waktu lalu marak penangkapan tapi tak sentuh akar masalah.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Maut Terjadi di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Pernah Terjadi Pula Tragedi Unlawful Killing di KM 50

20 hari lalu

Kecelakaan Maut Terjadi di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Pernah Terjadi Pula Tragedi Unlawful Killing di KM 50

Tol Cikampek Kilometer atau KM 50-an kembali menjadi lokasi tragedi. Sebuah kecelakaan maut terjadi di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek pada arus mudik lalu

Baca Selengkapnya

Top 3 Hukum: Fakta Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo, Bentrok Brimob vs TNI di Sorong

22 hari lalu

Top 3 Hukum: Fakta Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo, Bentrok Brimob vs TNI di Sorong

Kejanggalan kematian ajudan Ferdy Sambo itu terungkap setelah keluarga memaksa peti jenazah Brigadir Yosua dibuka.

Baca Selengkapnya

Fakta Awal Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo

23 hari lalu

Fakta Awal Kematian Brigadir Yosua di Tangan Ferdy Sambo

Peran Ferdy Sambo dalam kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat, awalnya hampir tak terlihat.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Hukrim: Setahun Lalu Putusan Banding Vonis Mati Ferdy Sambo Dibacakan, Remisi Setya Novanto, Pilot Susi Air Dibawa ke Medan Perang

23 hari lalu

Terpopuler Hukrim: Setahun Lalu Putusan Banding Vonis Mati Ferdy Sambo Dibacakan, Remisi Setya Novanto, Pilot Susi Air Dibawa ke Medan Perang

Berita mengenai setahun vonis banding Ferdy Sambo atas pembunuhan ajudannya, Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat banyak dibaca.

Baca Selengkapnya

Setahun Lalu Banding Ferdy Sambo Ditolak Tetap Hukuman Mati, Ini Perjalanan Jadi Vonis Penjara Seumur Hidup

23 hari lalu

Setahun Lalu Banding Ferdy Sambo Ditolak Tetap Hukuman Mati, Ini Perjalanan Jadi Vonis Penjara Seumur Hidup

Setahun lalu banding Ferdy Sambo ditolak alias tetap dihukum mati. Seiring berjalannya waktu, vonis itu diubah jadi penjara seumur hidup. Kok bisa?

Baca Selengkapnya

Setahun Lalu Putusan Banding Vonis Mati Ferdy Sambo Dibacakan, Tetap Vonis Hukuman Mati

25 hari lalu

Setahun Lalu Putusan Banding Vonis Mati Ferdy Sambo Dibacakan, Tetap Vonis Hukuman Mati

Hari ini, setahun lalu atau 12 April 2023, Majelis Hakim Pengadilan Tinggi DKI Jakarta bacakan putusan banding yang diajukan Ferdy Sambo.

Baca Selengkapnya

Selain Sengketa Pilpres 2024, Berikut Perkara yang Juga Ada Amicus Curiae Termasuk Pembunuhan Brigadir J

28 hari lalu

Selain Sengketa Pilpres 2024, Berikut Perkara yang Juga Ada Amicus Curiae Termasuk Pembunuhan Brigadir J

Sejumlah pihak terus mengajukan Amicus Curiae ke MK kasus sengketa Pilpres 2024. berikut beberapa perkara bermuatan amicus curiae. Apa saja?

Baca Selengkapnya