Kredit Macet LPEI Berujung Peringatan

Senin, 4 Juli 2022 10:10 WIB

OJK mengingatkan LPEI lantaran rasio kredit macet mereka berada di atas 5 persen sejak 2018.

TEMPO.CO, Jakarta - OJK mengingatkan LPEI lantaran rasio kredit macet mereka berada di atas 5 persen sejak 2018. Kredit bermasalah itu muncul akibat penyalurannya kurang hati-hati dan salah prediksi prospek industri. Hingga Desember 2020, baki debit LPEI kategori macet sebesar Rp 16 triliun dan yang tidak lancar mencapai Rp 42 triliun.

EKBIS

Naik Daun Saham Retail

Pulihnya kinerja penyedia produk konsumen, dari warung, toko, hingga pusat belanja, mendongkrak pamor emiten retail. Peningkatan daya beli masyarakat setelah adanya pelonggaran aktivitas ikut menambah daya pikat sektor ini. Namun inflasi Juni yang menyentuh titik tertinggi sejak 2017 masih mengancam. Saham-saham retail mana saja yang direkomendasikan oleh para pakar investasi?

Advertising
Advertising

NASIONAL

Bersahabat tapi Sulit Berkoalisi

Peta politik terkini menunjukkan PDIP dan Gerindra sulit berkoalisi dalam menghadapi pemilihan presiden 2024. Kedua partai berkukuh akan mengusung kader internal sebagai calon presiden 2024. Gerindra juga hampir pasti berkoalisi dengan PKB, yang bakal mengusung Prabowo-Muhaimin. Meski tak berkoalisi, kedua partai diprediksi tetap bersahabat.

KESEHATAN

Mengatasi Risiko Kehamilan di Usia 40-an Tahun

Semakin banyak ibu yang mengandung di usia lebih dari 35 tahun. Meski berisiko, kehamilan di usia tak lagi muda juga berdampak positif bagi ibu dan bayi. Risiko bisa diminimalkan lewat observasi kehamilan secara intensif.

Berita terkait

LPEI Bertemu 3 Bos Perbankan, Bahas Penguatan Ekosistem Ekspor Indonesia

31 hari lalu

LPEI Bertemu 3 Bos Perbankan, Bahas Penguatan Ekosistem Ekspor Indonesia

Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) bertemu dengan pimpinan perbankan untuk mendorong pertumbuhan ekspor Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kasus Dugaan Fraud LPEI, KPK dan Kejaksaan Agung Adu Cepat?

34 hari lalu

Kasus Dugaan Fraud LPEI, KPK dan Kejaksaan Agung Adu Cepat?

KPK dan Kejaksaan Agung terkesan saling adu cepat dalam menangani kasus dugaan fraud pemberian fasilitas kredit LPEI

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Penjelasan NGO dan OIKN Atas Sengkarut 'Penggusuran' Warga, Bos Lion Group Angkat Bicara

38 hari lalu

Terkini Bisnis: Penjelasan NGO dan OIKN Atas Sengkarut 'Penggusuran' Warga, Bos Lion Group Angkat Bicara

Berita terkini ekonomi bisnis hingga Kamis sore ini antara lain 'penggusuran' warga RT 05 Pemaluan, Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

Baca Selengkapnya

Ekonom Indef soal Dugaan Korupsi di LPEI: Padahal Ekspor Andalannya Pemerintahan Jokowi

38 hari lalu

Ekonom Indef soal Dugaan Korupsi di LPEI: Padahal Ekspor Andalannya Pemerintahan Jokowi

Ekonom Indef, Didin S. Damanhuri sangat prihatin atas dugaan korupsi yang terendus di lingkaran LPEI. Padahal, kata dia, ekspor adalah andalan pemerintahan Jokowi

Baca Selengkapnya

Diterpa Dugaan Kasus Fraud, Ini Jajaran Direksi LPEI Saat Ini

38 hari lalu

Diterpa Dugaan Kasus Fraud, Ini Jajaran Direksi LPEI Saat Ini

Terdapat 5 anggota direksi Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI).

Baca Selengkapnya

ICW Minta Kejaksaan Agung Batasi Langkah Hukum Kasus LPEI karena Telah Ditangani KPK

38 hari lalu

ICW Minta Kejaksaan Agung Batasi Langkah Hukum Kasus LPEI karena Telah Ditangani KPK

Menurut ICW, UU KPK Pasal 50 ayat 3 mengatur aparat penegak hukum lain tidak berwenang menyidik ketika KPK sudah turun tangan.

Baca Selengkapnya

Kasus 3 Debitur LPEI Naik Penyidikan, KPK Temukan Kerugian Negara Lebih Besar daripada Laporan Sri Mulyani

39 hari lalu

Kasus 3 Debitur LPEI Naik Penyidikan, KPK Temukan Kerugian Negara Lebih Besar daripada Laporan Sri Mulyani

Karena ada perbedaan, KPK akan berkoordinasi dengan Kejagung tentang nama perusahaan debitur LPEI, yang diduga melakukan penipuan.

Baca Selengkapnya

Dugaan Fraud LPEI: KPK Tepis Tudingan Berebut Perkara dengan Kejaksaan Agung

39 hari lalu

Dugaan Fraud LPEI: KPK Tepis Tudingan Berebut Perkara dengan Kejaksaan Agung

Wakil Ketua KPK Alex Marwata menyebutkan KPK telah menangani perkara LPEI sejak tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Mengenal LPEI, Lembaga yang Dilaporkan Sri Mulyani dan Diusut Kejagung hingga KPK

39 hari lalu

Mengenal LPEI, Lembaga yang Dilaporkan Sri Mulyani dan Diusut Kejagung hingga KPK

Profil LPEI atau Indonesia Eximbank yang debiturnya diduga melakukan fraud hingga triliunan rupiah.

Baca Selengkapnya

Kasus Dugaan Fraud LPEI: Ini Beda yang Dilaporkan Sri Mulyani dan Ditangani KPK

39 hari lalu

Kasus Dugaan Fraud LPEI: Ini Beda yang Dilaporkan Sri Mulyani dan Ditangani KPK

Jumlah kerugian dan perusahaan dalam kasus dugaan fraud di LPEI berbeda antara yang ditangani KPK dan dilaporkan Sri Mulyani ke Kejaksaan

Baca Selengkapnya