Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo Populer di NasDem

Jumat, 17 Juni 2022 10:30 WIB

Mayoritas pengurus wilayah NasDem mengusulkan Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024 dalam rapat kerja nasional partai tersebut.

TEMPO.CO, Jakarta - Mayoritas pengurus wilayah NasDem mengusulkan Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024 dalam rapat kerja nasional partai tersebut. Namun keputusan akhir calon presiden ada pada Ketua Umum NasDem, Surya Paloh. Mengapa nama gubernur DKI Jakarta dan Jawa Tengah itu begitu populer di sana?

NASIONAL

Buram Anggaran Pemilu 2024

Anggaran Pemilihan Umum 2024 belum juga cair meski Komisi II DPR dan KPU telah rampung membahasnya. DPR berdalih keputusan pencairan ada di Badan Anggaran dan Kementerian Keuangan. Banggar sendiri belum membahasnya lantaran masih berfokus pada anggaran ekonomi makro dan fiskal. Banggar juga berdalih menunggu Presiden menyampaikan nota keuangan dalam sidang tahunan pada Agustus mendatang.

Advertising
Advertising

EKBIS

Suntikan Dana Jumbo agar Proyek Tak Mangkrak

Kementerian BUMN kembali mengajukan suntikan penyertaan modal negara (PMN) untuk sepuluh perusahaan pelat merah. Untuk anggaran tahun depan, Kementerian mengajukan PMN dengan nilai lebih dari Rp 73 triliun. Dana itu rencananya digunakan untuk membiayai sejumlah proyek penugasan dan memperbaiki kinerja keuangan BUMN. Apa kritik dan tanggapan anggota Dewan terhadap usulan dana jumbo ini?

METRO

Menanti Hasil Revitalisasi Jalur Pedestrian Kota Tua

Kota Tua Jakarta tengah berbenah. Trotoar di tiga ruas jalan utama kawasan wisata sejarah tersebut diperlebar dan diganti baru. Tujuannya, mengembalikan jalur pedestrian ke fungsi utamanya, yaitu ruang bagi pejalan kaki, bukan tempat berjualan. Proyek yang berlangsung hingga bulan depan ini dikeluhkan warga karena menimbulkan kemacetan dan debu.

Berita terkait

Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Surya Paloh Mengaku Tidak Tahu

10 jam lalu

Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Surya Paloh Mengaku Tidak Tahu

Surya Paloh tidak tampak dalam acara yang digelar di kediaman Anies di Lebak Bulus itu.

Baca Selengkapnya

KPK Sita Kantor NasDem di Sumatera Utara dalam Kasus Korupsi Bupati Labuhanbatu

12 jam lalu

KPK Sita Kantor NasDem di Sumatera Utara dalam Kasus Korupsi Bupati Labuhanbatu

KPK menyita kantor Partai NasDem di Labuhanbatu, Sumatera Utara, dalam perkara korupsi yang menjerat Bupati Erik Atrada Ritonga.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tegaskan Dukungan ke Prabowo, Singgung Sportivitas NasDem

12 jam lalu

Surya Paloh Tegaskan Dukungan ke Prabowo, Singgung Sportivitas NasDem

Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh, menegaskan posisi partainya yang mendukung pemerintahan baru Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

15 jam lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

19 jam lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Andi Gani Nena Wea, Presiden KSPSI yang Ditunjuk Jadi Staf Ahli Kapolri

22 jam lalu

Rekam Jejak Andi Gani Nena Wea, Presiden KSPSI yang Ditunjuk Jadi Staf Ahli Kapolri

Presiden KSPSI Andi Gani Nena Wea ditunjuk Jenderal Listyo Sigit Prabowo sebagai Staf Ahli Kapolri. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

Timnas AMIN dibubarkan pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

1 hari lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Respons PAN hingga Nasdem Soal Jatah Menteri dalam Kabinet Prabowo-Gibran

1 hari lalu

Respons PAN hingga Nasdem Soal Jatah Menteri dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Zulhas mengatakan masyarakat tak perlu mengkhawatirkan soal jatah menteri dari partai koalisi dalam kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya