Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ragu Data Pribadi Terlindungi UU PDP

image-gnews
Banyak ketentuan dalam Undang-undang Pelindungan Data Pribadi yang belum diatur secara jelas dan tegas.
Banyak ketentuan dalam Undang-undang Pelindungan Data Pribadi yang belum diatur secara jelas dan tegas.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pegiat demokrasi ragu UU Pelindungan Data Pribadi atau PDP mampu mencegah kebocoran data pribadi. Banyak ketentuan dalam undang-undang yang belum diatur secara jelas dan tegas. Ada 10 pasal dalam UU PDP membutuhkan aturan turunan.

Ekbis

Kompor Induksi Penekan Subsidi

Uji coba kompor listrik bakal diperluas ke satu kota lain di Sumatera, setelah Solo dan Bali. Migrasi ke kompor induksi dinilai bukan satu-satunya solusi mengurangi pembengkakan biaya subsidi elpiji 3 kilogram.

Pendidikan

Kompilasi Koleksi Prasejarah di De Tjolomadoe

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi menggelar pameran benda prasejarah di De Tjolomadoe, Karanganyar, Jawa Tengah. Ekshibisi itu menghadirkan koleksi dari 16 museum dan balai pelestarian. Bagian dari konsep Merdeka Belajar.

Nasional 

Mencari Pengganti Lili Pintauli 

Presiden Joko Widodo telah mengirim dua nama calon untuk mengisi posisi Wakil Ketua KPK menggantikan Lili Pintauli Siregar. DPR berencana mulai menggelar rapat pimpinan pada pekan depan untuk menggodok dua nama tersebut. Johanis Tanak dan I Nyoman Wara disebut-sebut sebagai calon yang diusulkan Presiden. Mereka pernah mengikuti seleksi pimpinan KPK pada 2019.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bawaslu DKI Periksa Dharma Pongrekun Hari Ini soal Dugaan Pencatutan KTP

16 hari lalu

Dharma Pongrekun (kiri) dan Kun Wardana menghadiri rapat pleno penetapan pasangan calon perorangan di KPU DKI Jakarta, Senin, 19 Agustus 2024. Rapat pleno ini nantinya akan menentukan apakah pasangan calon independen, Dharma Pongrekun dan Kun Wardana memenuhi syarat atau tidak sebagai kandidat di Pilkada Jakarta 2024 ditengah maraknya kasus pencatutan KTP. TEMPO/Ilham Balindra
Bawaslu DKI Periksa Dharma Pongrekun Hari Ini soal Dugaan Pencatutan KTP

Bawaslu DKI Jakarta memanggil pasangan Dharma Pongrekun-Kun Wardana Abyoto untuk menindaklanjuti laporan dugaan pencatutan KTP


Bali Blockchain Summit 2024, PANDI Kembangkan IDCHAIN untuk Identitas Digital Terdesentralisasi

18 hari lalu

Ketua PANDI John Sihar Simanjuntak dalam diskusi panel
Bali Blockchain Summit 2024, PANDI Kembangkan IDCHAIN untuk Identitas Digital Terdesentralisasi

PANDI menyatakan berkomitmen penuh dalam mendorong pengembangan inovasi berkelanjutan teknologi blockchain.


Dugaan Pencatutan KTP DKI untuk Dharma Pongrekun Dinilai Langgar UU Pelindungan Data Pribadi

21 hari lalu

Dharma Pongrekun
Dugaan Pencatutan KTP DKI untuk Dharma Pongrekun Dinilai Langgar UU Pelindungan Data Pribadi

Perhimpunan Bantuan Hukum Indonesia (PBHI) menilai dugaan pencatutan KTP DKI untuk pasangan Dharma Pongrekun-Kun Wardana merupakan tindak pidana


Dugaan Catut KTP untuk Pilgub Jakarta dan Sederet Kasus Data Pribadi Bobol

22 hari lalu

Ilustrasi KTP. Shutterstock
Dugaan Catut KTP untuk Pilgub Jakarta dan Sederet Kasus Data Pribadi Bobol

Tak hanya untuk pemilu, setiap lembaga, instansi, maupun perusahaan mampu mendapatkan data KTP seseorang dalam waktu singkat untuk aneka kepentingan.


Data Pribadi PNS di BKN Diduga Bocor, Dijual Rp 160 juta di BreachForums

28 hari lalu

Ilustrasi peretasan situs dan data. Data pribadi pegawai negeri sipil (PNS) yang disimpan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) diduga menjadi sasaran peretasan. (Shutterstock)
Data Pribadi PNS di BKN Diduga Bocor, Dijual Rp 160 juta di BreachForums

Data pribadi pegawai negeri sipil (PNS) di Badan Kepegawaian Negara (BKN) diduga bocor karena diretas. Diperdagangkan di BreachForums Rp 160 juta.


Survei Ungkap 2 Praktik Salah Kaprah Perlindungan Diri dari Kejahatan Siber

33 hari lalu

Ilustrasi kejahatan siber (Pixabay)
Survei Ungkap 2 Praktik Salah Kaprah Perlindungan Diri dari Kejahatan Siber

Survei dilakukan terhadap 10 ribu responden itu, 500 di antaranya berasal dari Indonesia.


Penipuan Online Kian Marak, Berikut Tips Hindari Penyalahgunaan Informasi Pribadi

37 hari lalu

Ilustrasi Penipuan. shutterstock.com
Penipuan Online Kian Marak, Berikut Tips Hindari Penyalahgunaan Informasi Pribadi

Masyarakat diimbau menghindari modus pencurian data pribadi yang sering disalahgunakan dalam penipuan online di industri layanan keuangan.


Mengenal Session, Aplikasi Perpesanan yang Tidak Memerlukan Nomor Telepon dan Email

38 hari lalu

Aplikasi Session
Mengenal Session, Aplikasi Perpesanan yang Tidak Memerlukan Nomor Telepon dan Email

Berbeda dengan banyak aplikasi perpesanan lainnya, Session tidak memerlukan nomor telepon atau email untuk membuat akun.


Cara Amankan Akun Google, Jangan Sampai Kebobolan Data Pribadi Dicuri

41 hari lalu

Cara mengganti akun pembayaran Google Play dapat dilakukan dengan praktis dan mudah. Berikut ini beberapa langkah yang bisa Anda ikuti. Foto:  TechCrunch
Cara Amankan Akun Google, Jangan Sampai Kebobolan Data Pribadi Dicuri

Menjaga keamanan akun Google sama pentingnya dengan menjaga data pribadi. Jika kebobolan jadi mimpi buruk karena data-data Anda bisa disalahgunakan.


Peretas Ekspose Status Militer Atlet Israel di Olimpiade Paris

41 hari lalu

Tentara berjaga di depan Menara Eiffel menjelang Olimpiade Paris 2024, Prancis, 21 Juli 2024.REUTERS/Stefan Wermuth
Peretas Ekspose Status Militer Atlet Israel di Olimpiade Paris

Selain status militer, para peretas mengekspos data pribadi atlet Israel yang ikut dalam Olimpiade Paris.