TEMPO.CO, Jakarta - Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) menghitung pembengkakan biaya proyek kereta cepat Jakarta-Bandung sebesar US$ 1,17 miliar. Namun Kementerian BUMN menyebutkan nilai kelebihan biaya atau cost overrun tersebut mencapai US$ 1,9 miliar. Anggaran negara pun bakal kembali terpakai untuk membiayai cost overrun. Apa saja penyebab pembengkakan biaya ini dan bagaimana hitung-hitungannya?
EKBIS
Ancang-ancang Suku Bunga BI
Bank Indonesia melihat pergerakan nilai tukar rupiah mulai terimbas kenaikan suku bunga The Fed. Modal asing pun mulai mengalir meninggalkan Tanah Air. Saatnya BI menaikkan suku bunga acuan?
---
METRO
Perlindungan Pekerja Rumah Tangga di Negara Tetangga
Rancangan Undang-Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga tak kunjung rampung sejak 2004. Ketentuan ini akan memberikan kepastian hukum dan perlindungan bagi PRT. Pemberi upah hanya perlu menambahkan jaminan kesehatan dan jaminan sosial, sedangkan gaji tetap didasari kesepakatan kedua pihak. Belajar dari praktik di negara-negara tetangga.
---
NASIONAL
Kasak-kusuk Pemilu Akibat Anggaran
Sebagian besar anggaran Pemilu 2024 untuk tahun ini masih mengendap di Kementerian Keuangan. Ada saling lempar tanggung jawab dalam urusan pencairan anggaran pemilu tersebut. DPR dan Kementerian Keuangan menyebutkan kendalanya berada di KPU.